CSS = Cascading Style Sheets ( Bahasa lembar Gaya ). CSS merupakan bahasa yang digunakan untuk mengatur tampilan suatu dokumen yang ditulis dalam bahasa markup / markup language. Jika dalam konteks web, di artikan secara bebas sebagai : CSS merupakan bahasa yang digunakan untuk mengatur tampilan / desain suatu halaman HTML.
Kelemahan dari cara seperti ini adalah, halaman web menjadi berat karena kolom – kolom penyusun table
Kelebihan penggunaan CSS :
1. halaman web menjadi tidak padat, hingga halaman web menjadi SEO friendly
2. anda dapat dengan mudah mengganti tampilan web dengan cukup mengganti nilai dan definisi pada pada satu file CSS saja.
Macam CSS:
1.INTERNAL CSS
Internal CSS hanya digunakan berlaku pada sebuah halaman web saja.Kode-kode CSS ditulis dibagian head HTML dengan menggunakan tag.
2.CSS EKSTERNAL
CSS Eksternal digunakan jika semua halaman website memiliki kesamaan standar tampilan sehingga cukup menuliskan satu file CSS dengan editor teks kemudian menyimpanya dengan ekstens.css.
Untuk memanggil file CSS yang telah dibuat,cukup dengan memasukkan perintah yang disisipkan di tag pada halaman web.
Kelebihan CSS eksternal adalah dalam penghematan waktu dan tenaga dalam melakukan pemformatan halaman web jika halaman web mempunyai format yang sama dengan hanya mengedit satu file CSS saja.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar